gCLxcKKAJmbACaihfr7QajzX6AsZRlzTBM0AxvT0

JURNAL: IMPLEMENTASI DATA MINING UNTUK MENEMUKAN HUBUNGAN ANTARA KOTA KELAHIRAN MAHASISWA DENGAN TINGKAT KELULUSAN MAHASISWA PADA FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI UNISBANK

Post a Comment
JURNAL: IMPLEMENTASI DATA MINING UNTUK MENEMUKAN HUBUNGAN ANTARA KOTA KELAHIRAN MAHASISWA DENGAN TINGKAT KELULUSAN MAHASISWA PADA FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI UNISBANK

Abstrak 

Basis data mahasiswa UNISBANK berisi data mahasiswa dalam jumlah yang bersar dan bervariasi. Data-data tersebut harus diolah agar menjadi informasi yang bernilai lebih. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan untuk antara kota kelahiran mahasiswa dengan tingkat kelulusan mahasiswa dengan menggunakan teknik data mining dan dihitung melalui 3 cara, yaitu perhitungan manual, dengan software Tanagra dan RapidMiner. Sebelum proses mining dilakukan, data terlebih dahulu melewati proses pembersihan, seleksi dan transformasi. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode association rules dengan menggunakan algoritma apriori, yaitu algoritma untuk menentukan pola frekuensi tertinggi. Dari hasil analisa, aturan asosiasi yang dihasilkan melalui ketiga cara tersebut secara umum relatif sama, hanya saja RapidMiner dapat mengolah bilangan minimum support kurang dari 1,0 sampai tiga angka dibelakang koma, sedangkan Tanagra hanya dapat mengolah sampai dua angka dibelakang koma. Dari hasil perhitungan, dapat terlihat daerah mana saja yang mempunyai tingkat keberhasilan tinggi, sehingga dapat menjadi bahan pertimbangan ketika UNISBANK akan melakukan promosi. 

Kata Kunci : Data Mining, Association Rules, Algoritma Apriori, Tanagra, RapidMiner 

Pendahuluan 

Penelitian Banyaknya kegiatan yang dilakukan secara komputerisasi sekarang ini mempermudah dalam ketersediaan data. Namun data yang tersedia seringkali hanya diperlakukan sebagai rekaman tanpa pengolahan lebih lanjut sehingga tidak bernilai lebih untuk keperluan masa mendatang. Bisnis dalam bidang apapun saat ini dituntut memiliki keunggulan bersaing dengan memanfaatkan semua sumber daya yang dimiliki. Pelaku bisnis harus mampu melakukan proses evaluasi, perencanaan dan pengelolaan secara baik untuk dapat memenangkan persaingan di era globalisasi ini.

Peneliti: Pipin Retnosari 

Untuk lebih lengkapnya silahkan download di link berikut:
JURNAL: IMPLEMENTASI DATA MINING UNTUK MENEMUKAN HUBUNGAN ANTARA KOTA KELAHIRAN MAHASISWA DENGAN TINGKAT KELULUSAN MAHASISWA PADA FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI UNISBANK


Related Posts

Post a Comment